[ Fitur Produk ]
Multifungsi toaster yaitu pembuatan sandwich, pemanggang, dan waffle.
Non-stick Heating Plate for Easy Cleaning
Permukaan anti lengket sehingga mudah dibersihkan.
Removable and Replacement Heating Plate
Pinggan pemanas bias dilepas dan diganti sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan.
With Two Lamps " Power On and Ready"
Dilengkapi dengan 2 lampu indicator yang berguna untuk menunjukan proses memasak dan ketika makanan telah matang.
Sandwich Maker terbaru dari Sharp, warna hitam perpaduan dengan stainless. Di lengkapi dengan 3 plat pemanggang yaitu :
- Plat Segitiga untuk memanggan roti
- Plat Waffle untuk membuat Waffle, dan Grill
- Plat untuk membuat hot dog, memanggang daging dan ikan.
Detail
-Warna Hitam
- Power Source: 220 - 240
- Power Consumption: 700 Watt
- Dimension: 247 x 242 x 014 mm
- Weight: 2,6 kg
- Function : Sandwich, Grill, Waffle Plates
Sharp Toaster KZS 71 BK Pemanggang Roti Waffle Bread Sandwich KZS71BK
BONBON EXCLUSIVE SALE

